
Destinasi Wisata dengan Berbagai Aktivitas di Karangasem – Jika traveler sedang berlibur di Karangasem dan starlight princes 1000 bosan liburan ke pantai, tidak perlu risau. Karangasem memiliki banyak destinasi wisata yang nggak cuma unik tapi juga instagramable. Karangasem tidak hanya kaya akan makna sejarah, ternyata kabupaten di Bali timur ini memiliki banyak destinasi menarik yang wajib dikunjungi. Mulai dari desa wisata, taman peninggalan kerajaan, museum, dan kolam pemandian alami yang menyegarkan badan. Jika punya rencana liburan ke Bali, sekali-kali kamu perlu menjelajah ke wilayah timur, ke Karangasem. Jajaran pantainya ga kalah cantik dengan pantai yang ada di Kuta dan Sanur. Bahkan, eksotika bawah lautnya pun dikagumi wisatawan mancanegara. Tak hanya itu, destinasi wisata di Karangasem juga meliputi sejumlah tempat peninggalan kerajaan yang kini hits, karena kaya spot instagenic dan aesthetic.
Samsara Living Museum
Nama Samsara berasal dari filosofi Agama Hindu yang bermakna kelahiran kembali menjadi lebih baik. Terletak di Kabupaten Karangasem, Samsara Living Museum sudah berdiri sejak 2018. Samsara Living Museum mempersembahkan suatu konsep yang merekonstruksi siklus kelahiran dan kematian slot777 gacor manusia Bali yang dibingkai melalui ritual. Hal ini bertujuan untuk melestarikan budaya Bali khususnya dalam siklus hidup manusia. Setibanya di Samsara Living Museum, traveler akan disambut dengan tradisi ngoncang atau menumbuk padi dan disuguhkan welcome drink berupa jamu tradisional.
Museum ini tak hanya unik, tapi memiliki banyak atraksi yang tak boleh dilewatkan. Ada main display gallery yang di dalamnya terdapat ringkasan proses yang dilalui oleh manusia Bali dari mulai dalam kandungan hingga meninggal dunia. Tak hanya menjelaskan siklus hidup manusia Bali, Samsara Living Museum melakukan konservasi terhadap 150 jenis tanaman upakara yang biasa digunakan upakara di Bali. Traveler juga dapat mempelajari budaya Bali, seperti memasak, menari Bali, membuat arak, dan belajar Genjek. Kurang lengkap jika traveler tak membawa pulang oleh-oleh dari Samsara Living Museum. Traveler bisa membawa pulang buku, lokal produk seperti arak, garam, dan berbagai rempah-rempah dari Samsara Living Museum.
Lokasi: Jalan Telaga Tista, Jungutan, Kecamatan Bebandem, Kabupaten Karangasem.
Jam Operasional: Setiap hari mulai pukul 09.00 – 15.30 WITA.
Harga Tiket Masuk: Rp 100 ribu/orang untuk wisatawan mancanegara dan domestik, serta wisatawan lokal Bali akan dikenakan biaya sebesar Rp 50 ribu.
Desa Tenganan Pegringsingan
Tak hanya menjadi destinasi wisata yang sip, Desa Tenganan Pegringsingan merupakan slot88 salah satu desa wisata kuno dengan kebudayaan yang memukau. Keunikan dari Desa Tenganan Pegringsingan ini terletak pada budayanya yang masih sangat kental. Beberapa kebudayaan yang masih bisa traveler jumpai di sini yaitu kain gringsing, ayunan jantra, dan tradisi perang pandan atau mekaré-karé.
Bagi traveler yang berkunjung ke Desa Tenganan dapat melakukan beberapa aktivitas menarik di dalamnya. Traveler dapat mengeksplorasi kehidupan dan budaya Bali Kuno. Jangan kaget ketika berkunjung traveler akan menemukan kerbau yang berkeliaran. Traveler bisa melihat bagaimana proses pembuatan kain gringsing khas Desa Tenganan. Jika traveler ingin menyaksikan perang pandan dan ayunan jantra, traveler bisa berkunjung ke Desa Tenganan Pegringsingan pada bulan Juni.
Lokasi: Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem.
Jam Operasional: Setiap hari pukul 07.00 WITA – 18.00 WITA.
Harga Tiket Masuk: Donasi seikhlasnya.
Tirta Gangga
Bagi traveler yang sedang mencari destinasi dengan konsep heritage, estetik, dan banyak aktivitas menarik, maka traveler wajib berkunjung ke Tirta Gangga. Tirta Gangga menawarkan keindahan kolam dengan mata air dan bangunan yang eksotis. Traveler akan dibuat terpukau dengan kolamnya yang jernih dengan ikan-ikan besar yang siap mempercantik foto. Di sini traveler dapat mencoba berbagai aktivitas menarik. Pertama traveler wajib mengabadikan momen di taman air ini dengan berfoto pada setiap spot foto yang estetik dan sip. Tak boleh ketinggalan adalah sensasi naik perahu di kolam air alami yang sangat luas. Jika traveler suka berenang, traveler dapat mencoba berenang di kolam alami dengan berbagai pilihan kedalaman kolam. Jangan lupa mencoba sensasi memberi makan ikan jumbo di Tirta Gangga.
Lokasi: Jalan Raya Abang, Ababi, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem.
Jam Operasional: Setiap hari mulai pukul 06.00 – 19.00 WITA.
Harga Tiket Masuk:
· WNA Dewasa: Rp 50 ribu
· WNI Dewasa: Rp 25 ribu
· Anak-anak (5-12 tahun): Rp 15 ribu
· Di bawah 5 tahun: Gratis
· Naik perahu: Rp 20 ribu/orang
· Berenang: Rp 10 ribu/orang
Taman Ujung
Taman Ujung merupakan salah satu destinasi yang kental akan makna sejarah. Taman Ujung dibangun pada tahun 1909 oleh Raja Anak Agung Agung Anglurah Ketut Karangasem. Taman Ujung memadukan tiga konsep arsitektur yaitu arsitektur Bali, Eropa, dan China. Arsitektur yang unik membuat Taman Ujung adalah destinasi sip bagi traveler yang ingin mendapatkan spot foto instagramable. Jika traveler berkunjung ke sini, spot foto yang tak boleh dilewatkan adalah Balai Gili. Bangunan yang terletak di atas kolam dengan jembatan penghubung yang ikonik. Saking indahnya taman ini, tak jarang wisatawan juga melakukan sesi foto prewedding.
Lokasi: Banjar Ujung, Desa Tumbu, Kecamatan Karangasem, Kabupaten Karangasem.
Jam Operasional: Setiap hari mulai pukul 07.00 – 18.00 WITA.
Harga Tiket Masuk:
· Domestik Dewasa: Rp 25 ribu
· Domestik Anak-anak: Rp 15 ribu
· WNA Dewasa: Rp 75 ribu
· WNA Anak-anak: Rp 50 ribu
· Jika traveler ingin melakukan prewedding di sini akan dikenakan biaya sebesar Rp 1 juta. Dengan membayar Rp 1 juta
Taman Edelweis Bali
Jika ingin melihat bunga keabadian tanpa mendaki, Taman Edelweis Bali adalah pilihan yang sip. Sesuai dengan namanya, taman ini menawarkan hamparan bunga edelweis yang berwarna putih bak salju. Disebut sebagai “bunga keabadian”, Taman Edelweis ini berlokasi di Desa Temukus, Bali. Berada di kaki Gunung Agung, Taman Edelweis memiliki suasana alam yang spektakuler yang berpadu dengan udara sejuk khas pegunungan. Tak hanya mendapatkan keindahan bunga edelweis yang memanjakan mata, di sini traveler akan menemukan banyak spot foto yang instagramable. Mulai dari bingkai love, ayunan dengan latar belakang pemandangan, anjungan menara kembar, papan nama, kincir angin, dan taman surga.
Lokasi: Desa Temukus, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem.
Jam Operasional: Setiap hari mulai pukul 07.00 – 18.00 WITA.
Harga Tiket Masuk:
· Wisatawan lokal KTP Bali: Rp 20 ribu
· Wisatawan domestik: Rp 30 ribu
· Wisatawan asing: Rp 50 ribu
· Anak-anak (5 – 10 tahun): Rp 10 ribu
· Di bawah 5 tahun: Gratis
Telaga Surya
Meski tergolong hidden gem, Telaga Surya tak pernah sepi akan pengunjung. Terlebih ketika hari weekend tiba. Kekuatan sosial media turut berperan besar dalam membantu Telaga Surya hingga sempat viral di sosial media. Dalam sehari, Telaga Surya kedatangan 70 hingga 100 pengunjung. Memasuki area kolam renang, traveler akan disambut oleh pemandangan kolam jernih sebening kaca dan pemandangan sungai yang alami. Telaga Surya memiliki tiga kolam dengan kedalaman yang berbeda-beda. Kolam utama memiliki kedalam 1,25 meter, kolam anak-anak dengan kedalaman 70-80 centimeter, dan kolam privat dengan kedalaman 80 centimeter. Kolam utama dan kolam anak-anak dihubungkan dengan sebuah perosotan yang cocok untuk wahana bermain anak-anak.
Tak hanya dapat berenang sepuasnya, di sini traveler bisa menikmati semua fasilitas sepuasnya. Beberapa fasilitas yang dapat traveler nikmati dengan gratis ada loker tanpa kunci, toilet, shower, kamar ganti, dan rest area di tepi sungai. Jika bosan hanya berenang saja, traveler bisa mencoba sewa ban dengan harga Rp 5 ribu. Tak perlu khawatir, jika merasa lapar, traveler bisa memesan makanan di restoran yang ada di pinggir kolam. Banyak menu makanan yang tersedia, mulai dari tipat cantok, nasi goreng, mie juga. Untuk minuman ada soft drink dan jus.
Lokasi: Jalan Surya Indah No.17, Menanga, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem.
Jam Operasional: Setiap hari mulai pukul 08.00 – 18.00 WITA.
Harga Tiket Masuk: Rp 15 ribu untuk dewasa dan Rp 5 ribu untuk anak-anak.